Edukasi tata cara penggunaan APAR dan alat pemadaman api secara tradisional berlangsung di Theater Room Gedung B Kantor Direktorat Poltekkes Kemenkes Makassar, jalan Wijayakusuma Raya No. 46 Makassar. Wakil Direktur 2 yang memberikan sambutan dan membuka kegiatan menyampaikan bahwa edukasi
Partisipasi Lemdik PPLPI Poltekkes Makassar dalam Munas PPLPI di Palembang
Oleh : Andi Zulfaidawaty Pada pelaksanaannya kegiatan Munas PPLPI ke 3 Palembang di mulai pada tanggal 24 September 2022 yang sempat diskors dan dilanjutkan pada hari kedua 25 September 2022. Kegiatan pada hari kedua diawali dengan kegiatan workshop kalibrasi. Jam
Menjadi seorang Profesional itu nda Gampang
Oleh Andi Zulfaidawatiy. Masih dari kota Pempek PalembangMemasuki hari kedua kegiatan dari rangkaian Workshop, Pelatihan dan Munas 3 PPLPI adalah Pelaksanaan Pelatihan Kalibrasi Alat. Pelatihan kali ini dibagi menjadi 3 pilihan Paket yaitu : Paket A Kalibrasi Mikrometer, Jangka Sorong
SERBA-SERBI MUSYAWARAH NASIONAL KE-3 PPLPI, WORKSHOP DAN PELATIHAN KALIBRASI ALAT
Oleh Andi Zulfaidawaty Dari Kota Pempek Palembang, memberikan informasi seputar kegiatan Munas, Workshop dan Pelatihan Kalibrasi Alat pada hari pertama. Dalam rangka menjalankan amanah organisasi, Persatuan Pranata Laboratorium Pendidikan Indonesia (PPLPI) melaksanakan Musyawarah Nasional sebagai bentuk pertanggungjawaban pengurus, merencanakan program
A. Jelling, Mahasiswa Prodi Pendidikan Profesi Jurusan Kebidanan Juara 1 Duta Wisata Kabupaten Sinjai 2022
Selamat dan sukses kepada A. Jelling, mahasiswa Program studi Pendidikan Profesi Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Makassar meraih Juara I Duta Wisata Kabupaten Sinjai 2022 dalam kegiatan Pemilihan Duta Wisata Kabupaten Sinjai yang dilaksanakan Assosiasi Duta Wisata kabupaten sinjai pada tanggal
Praktikum Laboratorium Mahasiswa Prodi Pendidikan Profesi
Kamis, 28 Juli 2022, merupakan hari pertama Mahasiswa Prodi PendidikanProfesi Tahap Sarjana Terapan Kebidanan Semester I (Satu) Tahun 2022-2023 mulai mengikuti kegiatan pembelajaran praktikum laboratorium di laboratorium KDM Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Makassar. Kegiatan praktikum yang diikuti adalah pelaksanaan pemberian
SOSIALISASI PENGOPERASIAN ALAT CTG DAN USG KEPADA DOSEN DAN PLP JURUSAN KEBIDANAN
Jumat, 22 Juli 2022 dilakukan sosialisasi pengoperasian alat CTG dan USG kepada dosen dan PLP Jurusan kebidanan yang berlangsung di laboratorium Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Makassar. Dalam acara sosialiasasi menghadirkan teknisi dari PT ARKAN sebagai nara sumber masing-masing Syahrul Qadri,
Maintenance Alat Kategori 3 Laboratorium Jurusan Kebidanan
Laboratorium SIPAKALA’BIRI Jurusan Kebidanan Poltekkes Makassar merupakan laboratorium kategori 3 berdasarkan ketersediaan alat dan pelayanan yang diberikan. Status sebagai Institusi dibawah naungan Pemerintah, merupakan kekuatan besar bagi Laboratorium SIPAKALA’BIRI untuk berkembang dan menjadi laboratorium dengan sarana dan prasarana pendukung pendidikan
Laboratorium “SIPAKALA’BIRI” Jurusan Kebidanan Poltekkes Makassar
SiPaKaLa’BiRi (Sistem PemBelAjaran KeterAmpilan LAboratorium keBIdanan teRIntegrasi) SIPAKALABBIRI, dalam konteks kearifan lokal budaya Makassar memberikan makna “Saling Menghargai” bahwa Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Makassar menghasilkan lulusan ahli madya kebidanan, sarjana terapan kebidanan, dan bidan profesional yang selain terampil juga menghargai
Studi Perbandingan Sifat Lipofilitas Pirimetamina dan Trimetoprim Melalui Penentuan Log P, Tetapan Hansch, dan Tetapan f Rekker
Metode Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan sifat lipofilitas pirimetamina dan trimetoprim menggunakan tiga pendekatan analisis: log P, tetapan Hansch (π), dan tetapan f Rekker. Sifat lipofilitas merupakan parameter penting dalam farmasi, karena memengaruhi absorpsi, distribusi, metabolisme, dan ekskresi obat.